Evercoss AT1G

Satu lagi brand lokal yang memeriahkan pasar handphone di Indonesia. Brand EVERCOSS hadir untuk memberikan beragam pilihan menarik untuk Anda yang menginginkan produk dengan kualitas terbaik. Handphone yang hadir dengan harga terjangkau ini juga rilis dengan banyak fungsi hiburan untuk kenyamanan Anda dalam berkomunikasi.

Didukung dengan prosesor Dual Core dengan kecepatan prosesor 1 GHz  memberikan ponsel ini performa yang cukup mumpuni di kelasnya. Untuk sistem operasinya, telah dibekali Android 4.1 Jelly Bean. Layar dari perangkat ini juga sangat memadai yaitu FWVGA 4.5 inci sehingga Anda dapat lebih nyaman menonton video atau konten multimedia lainnya. Anda juga dapat menyimpan konten favorit melalui tambahan slot memori eksternal. Anda juga dapat menemukan fitur Browser, GPS, Proximity Sensor, 3D Gravity Sensor dan Light Sensor.


Spesifikasi EVERCOSS AT1G - Dual GSM Harga Rp. 1.149.000,-



SKU
EV556ELABQNZANID-90515
Ukuran (L x W x H cm)
19.9 x 1.2 x 12.33 cm
Berat (kg)
0.3742 kg
Warna
Hitam
Ukuran Layar (in)
7.0
Kapasitas Penyimpanan
512
Megapiksel
3.0
Sistem Operasi
Android
Output
3.5mm jack
Koneksi Nirkabel
Bluetooth|WiFi|EDGE|3G
Kamera
Ya
Kamera Belakang
3 MP
Kamera Depan
1.3 MP
USB Port
Ya
Resolusi Layar
480 x 800
Tipe Baterai
Li-Ion
Kapasitas Baterai
3000 mAh
Tipe Memory Card
microSD
Tipe Layar
Capacitive
Versi Sistem Operasi
Android 4.1 Jelly Bean
SIM
Dual SIM
Kecepatan Processor
Dual Core 1 GHz
Sistem Operasi
Android


0 komentar:

Posting Komentar